1. Bilangan Bulat negatif
Bilangan Bulat negatif adalah suatu himpunan yang memiliki anggota negatif, sedangkan ciri bilangan negatif adalah bilangan yang nilai paling besar terletak pada nilai -1. Bisa ditulis dengan B = {-1,-2,-3,-4} terlihat nilai paling besar adalah -1.
2. Bilangan Bulat Positif
Bilangan Bulat Positif adalah suatu himpunan yang memiliki anggota positif dan bilangan asli. Bilangan ini memiliki ciri nilai paling besar adalah tak hingga. Bisa ditulis dengan B = {1,2,3,4,5,….10}.
3. Bilangan Bulat Nol
Bilangan nol adalah suatu himpunan yang memiliki anggota hanya bilangan nol saja. Bisa ditulis dengan B = {0}
4. Bilangan Bulat Ganjil
Bilangan bulat ganjil adalah suatu himpunan yang memiliki anggota bilangan ganjil baik positif atau negatif. Bisa dituliskan dengan B = {-3,-1,1,3}.
5. Bilangan Bulat Genap
Bilangan bulat genap adalah suatu himpunan yang memiliki anggota bilangan genap baik positif maupun negatif. Bisa dituliskan dengan B = {-4,-2,2,4}.
Related Posts
- Menyelesaikan Soal Menentukan Jenis Bilangan17 Apr 20200
Terima kasih saya ucapkan untuk adek Zeze,.. disini akan dijelaskan bagaimana menyelesaikan pertan...Read more »
- Operasi Hitung Bilangan Pecahan08 Jul 20140
1. Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Pecahan Jika menjumlahkan atau mengurangkan pecahan maka har...Read more »
- Pengertian Bilangan Pecahan dan Jenis Jenis Bilangan Pecahan26 Oct 201210
A. Pengertian Bilangan Pecahan Bilangan pecahan adalah bilangan yang dapat dinyatakan sebagai p/...Read more »
- Operasi Hitung Bilangan Bulat25 Oct 20123
Operasi hitung pada bilangan bulat meliputi 1. Penjumlahan Jika kedua bilangan bertanda sama maka ju...Read more »
- Penyelesaian Bilangan Berpangkat Nol01 Dec 20110
dari mana a0 = 1 ayo kita cari tau,.. penyelesaian karena berpangkat nol maka m = n ...Read more »
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Posting Komentar
[+] Komentar membangun lebih disukai
Emoticon[+] Admin akan menghapus komentar yang melecehkan, kasar, dan bertendensi SARA.
[+] Selain Admin, link aktif dalam komentar akan dihapus
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.